PANDANGAN FRAKSI PARTAI GERINDRA

Pandangan Mini Akhir Fraksi Partai Gerindra DPR RI Terhadap Uji Kelayakan dan Kepatutan Calon Kapolri

Wihadi Wiyanto, SH., MH.

Komisi III

20 January 2021

Setelah mengikuti dari awal hingga akhir proses pemilihan Kapolri 2021­ – 2025 di Komisi III, yakni Uji Kelayakan dan Kepatutan Calon Kapolri, kami menyeksamai beberapa hal terkait visi dai misi Calon Kapolri, terutama terkait dengan Road Map Transformasi Poltransforming RI Presisi, kami memandang beberapa hal yang positif dari program dan kebijakan yang akan dilaksanakan oleh Kapolri ke depan. Road Map yang disampaikan program Polri ke depan mengusung kata TRANSFORMASI menuju Polri Yang PRESISI (Prediktif, Responsibilitas, dan Transparansi Berkeadilan).

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Telegram