Setelah mempertimbangkan, mengkaji dan menganalisis seluruh makalah para calon, serta berdiskusi dan mendengarkan pendapat dari berbagai pihak, maka melalui kesempatan ini, kami menyampaikan pandangan bahwa Fraksi Partai Gerakan Indonesia Raya di Komisi III menyetujui nama sebagai berikut: H. Arsul Sani, S.H., M.Si. sebagai Hakim Konstitusi RI
PANDANGAN FRAKSI PARTAI GERINDRA
Pandangan Fraksi Partai Gerindra DPR RI Atas Uji Kelayakan (Fit And Proper Test) Calon Hakim Konstitusi Pada Mahkamah Konstitusi Republik Indonesia Tahun 2024
- DISAMPAIKAN OLEH
Wihadi Wiyanto, SH., MH.
- KOMISI
Komisi III
- TANGGAL
26 September 2023
- TRANSKRIP PANDANGAN
- BAGIKAN
Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Telegram